Konsumen Ibukota Tetap Optimis Pada Triwulan 3 Tahun 2019 - Badan Pusat Statistik Kota Jakarta Utara

Dapatkan informasi terbaru mengenai kegiatan BPS Kota Jakarta Utara melalui akun Instagram BPS Kota Jakarta Utara

Butuh Data? Ingin Konsultasi? Hubungi WA 085697748750

BPS Kota Jakarta Utara, Growing Together Growing Stronger!!!

Konsumen Ibukota Tetap Optimis Pada Triwulan 3 Tahun 2019

Tanggal Rilis : 5 November 2019
Ukuran File : 0.75 MB

Abstraksi

1. Indeks Tendensi Konsumen (ITK) DKI Jakarta triwulan ketiga 2019
mencapai 101,67. Hal ini menunjukkan bahwa secara umum
masyarakat DKI Jakarta beranggapan kondisi ekonomi mereka pada
periode tersebut lebih baik dibanding triwulan sebelumnya. 

2. Peningkatan optimisme konsumen tersebut didorong oleh
pertumbuhan volume konsumsi barang dan jasa, utamanya
konsumsi bahan makanan, pendidikan, dan pembelian pulsa yang
mencatat nilai indeks tertinggi.

3. Sementara itu, pendapatan konsumen sedikit turun, namun karena
inflasi sangat rendah, hal tersebut tidak berpengaruh terhadap
tingkat konsumsi masyarakat.
 
meningkat pada 
triwulan mendatang  
4. Hasil Survei Tendensi Konsumen (STK) juga mengindikasikan
peningkatan  kondisi ekonomi konsumen akan jauh lebih baik pada
triwulan mendatang dengan nilai indeks mencapai angka 107,26.  
 
5. Peningkatan optimisme konsumen tersebut dipicu oleh perkiraaan
peningkatan pendapatan yang akan diterima konsumen pada akhir
tahun meskipun masyarakat cenderung menahan diri dalam
melakukan konsumsi barang tahan lama. 
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Jakarta Utara(Statistics Indonesia of Jakarta Utara Municipality)Jl. Berdikari No.1

kelurahan Rawa Badak Utara

Kecamatan Koja

Kota Administrasi Jakarta UtaraTelp. (021) 22494346 Website : http://jakutkota.bps.go.id. Email : bps3175@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik