• Pada Agustus 2019, angkatan kerja di DKI Jakarta
tercatat sebanyak 5,16 juta orang dimana 4,84
juta orang merupakan penduduk bekerja.
• Selama periode Agustus 2018-Agustus 2019,
tingkat pengangguran terbuka (TPT) di DKI
Jakarta menurun sebanyak 0,02 persen poin.
• Sebagian besar penduduk DKI Jakarta pada
Agustus 2019 bekerja di sektor perdagangan
sebanyak 1,17 juta orang (24,12%).
Tingkat
Terbuka (TPT) di
• Pada Agustus 2019, sebesar 68,45 persen
penduduk bekerja pada kegiatan formal, dan
persentase pekerja formal turun 1,37 persen poin
dibanding Agustus 2018.
• Penyerapan tenaga kerja hingga Agustus 2019
masih didominasi oleh penduduk yang
berpendidikan SMA sederajat, yaitu sebanyak
2,24 juta orang (46,33%).
DKI Jakarta turun
sebesar 0,02
persen poin dari
6,24 persen
menjadi 6,22
persen.
• TPT tertinggi terdapat di Kota Jakarta Pusat
sebesar 7,51 persen sedangkan TPAK tertinggi
terdapat di Kota Jakarta Utara sebesar 67,92
persen.